Category Archives: Sistem Manajemen

Kumpulan website dan aplikasi Management System

15+ Aplikasi Tanda Tangan Digital untuk Mendukung Kerja Anda

DoranDev – Aplikasi tanda tangan digital sejak beberapa tahun belakangan mulai marak digunakan perusahaan. Terutama ketika masa pandemi yang mengharuskan aktivitas bisnis beralih ke ranah digital. Setelah pandemi mereda, aplikasi e-signature ini masih banyak digunakan. Lantas, mana yang terbaik dan bagaimana cara memilihnya? Simak ulasannya. Tips Memilih Tanda Tangan Digital Sebelum memilih tanda tangan digital […]

Apa Itu Reimburse? Kenali Jenis Hingga Cara Pengajuannya!

DoranDev – Ada banyak istilah penting dalam dunia kerja, baik itu dalam bisnis yang sifatnya antar individu maupun perusahaan. Salah satu yang sering kita dengar adalah reimburse. Istilah ini wajib diketahui bagi para karyawan maupun pekerja. Sebab, ini menyangkut masalah keuangan. Lantas, apa itu reimburse dan jenis-jenisnya? Bagaimana proses pengajuan klaim dan apa saja yang […]

Apa Itu Digital Signature dan Manfaatnya untuk Dunia Bisnis

DoranDev – Tanda tangan adalah salah satu bukti keabsahan dokumen dalam bisnis dan aktivitas tertentu. Namun, tanda tangan basah atau konvensional terkadang terdapat kendala dalam pelaksanaannya. Terutama jika kedua belah pihak berada di tempat berbeda. Oleh karena itu, kini banyak perusahaan maupun instansi menggunakan tanda tangan digital. Apa itu digital signature, cara kerja, hingga manfaatnya? […]

Pengertian Cuti Bersama dan Tips Mengajukannya!

cuti bersama

DoranDev – Tidak terasa bahwa sebentar lagi Hari Raya Idul Fitri. Biasanya, cuti bersama saat Idul Fitri dinantikan oleh kebanyakan orang. Sebab libur ini merupakan libur terpanjang sehingga dapat digunakan untuk berkumpul dengan keluarga besar. Namun, apakah Anda tahu pengertian cuti bersama? Simak artikel di bawah ini agar Anda dapat lebih memahami dengan gamblang mengenai […]

Pentingnya Membuat Laporan Keuangan Sederhana

DoranDev – Dalam sebuah bisnis, mencatat keuangan adalah hal yang penting untuk memantau bagaimana keuangan perusahaan mengalir (cash flow). Untuk itu, alangkah baiknya sebelum memulai bisnis, Anda mengetahui apa itu laporan keuangan sederhana, apa fungsinya, bagaimana cara membuatnya, dan seperti apa contohnya. Simak selengkapnya dalam artikel ini. Apa Itu Laporan Keuangan? Laporan keuangan merupakan catatan […]

Ketahui Seluk Beluk dan Contoh PKWT Berikut Ini Sebelum Menandatangani Kontrak

Doran Developer – Sebelum menandatangani atau membuat kontrak PKWT, Anda perlu mencermati bagian-bagian penting seperti ketentuan, isi kontrak, dan contoh PKWT berikut ini untuk menghindari kesalahan yang tidak diinginkan. Simak selengkapnya dalam artikel kali ini! Apa Itu Kontrak Kerja PKWT? Perjanjian Kerja Waktu Tertentu atau PKWT merupakan kontrak kerja yang dibuat oleh perusahaan sebelum menjalin […]

Strategi Hadapi Karyawan Libur di Akhir Tahun

Menjelang akhir tahun banyak karyawan yang memilih untuk mengambil cuti untuk berlibur. Biasanya karyawan mengambil cuti mulai akhir tahun sampai awal tahun baru. Hal ini tentunya dapat membuat kinerja dan produktivitas perusahaan akan menurun karena berkurangnya karyawan. Pekerjaan yang seharusnya dikerjakan 2 orang, bisa saja didelegasikan dan dirangkap oleh satu orang. Sehingga membuat pekerjaan tidak […]

Cara Menyusun Budgeting Untuk Pemula Agar Bisnis Berkembang

Dorandev – Budgeting adalah proses persncanaan atau manajemen anggaran untuk memperkirakan pengeluaran kebutuhan di masa mendatang. Perencanaan tersebut diukur dari peristiwa masa lalu dan perkiraan risiko masa depan.Biasanya budgeting dibuat untuk satu periode mendatang. Apa Fungsi Budgeting? Pertama, untuk membuat bisnis berjalan sesuai rencana dan tidak ada pengeluaran anggaran yang berlebihan. Kedua, sebagai pedoman dalam […]

Laporan Absensi Ini Manfaatnya Bagi Perusahaan

dorandev – Laporan absensi karyawan masih sering di sepelekan dalam sebuah perusahaan. Padahal dengan data absensi ini banyak manfaat yang bisa di terapkan pada tiap keputusan yang di ambil perusahaan mengenai karyawannya. Beberapa manfaat yang akan di informasikan oleh mimin Dorandev juga akan sangat berguna buat kamu dalam penggunaan dan pembuatannya nanti. Memastikan Operasional Perusahaan […]